Puskesmas UPT I Keliling, Upaya Pelayanan Terbaik
20 Desember 2017 10:02:15 WIB
Jatiayu (SIDA) : Puskesmas keliling dilaksanakan oleh Puskesmas UPT I Karangmojo pada bulan Desember 2017. Pusling kali ini di laksanakan di Padukuhan Sawahan 13 bertempat di rumah bapak Parno. Kurang lebih 30 warga Sawahan 13 yang hadir untuk periksa . Dari Puskesmas karangmojo dihadiri 4 petugas diantaranya : Bapak Suyono , Bapak Sumanto, Ibu Murwati, dan Ibu Niken Remasari . Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan-pelayanan kesehatan masyarakat, serta untuk memonitoring pelayanan petugas puskesmas pembantu sehingga dapat berjalan lebih baik.Memberikan pelayanan kesehatan gratis kepada masyarakat .Kegiatan ini diharapkan ada peningkatan mutu pelayanan kesehatan terhadap masyarakat, juga dijadikansebagai tolak ukur kegiatan yang dilakukan apakah sesuai target yang telah ditetapkan atau tidak.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Monitoring Safari Stunting melalui Posyandu
- MONITORING DAN EVALUASI REFORMASI KALURAHAN
- Lounching ILP (Integrasi Layanan Primer) Posyandu Nyawiji
- SARASEHAN SI BAKUL DINAS KOPERASI DAN UMKM
- HIDUP SEHAT DENGAN GERMAS SADAR PANGAN AMAN
- PENGUMUMAN HARI LIBUR
- PEMERINTAHAN KALURAHA JATIAYU NDEREK MANGAYUBAGYO ADEGING NGAYOGYOKARTO KAPING 269 YOGYAKARTA ISTIME