Panen Raya bersama Dinas Pertanian dan Pangan
13 Februari 2018 11:48:11 WIB
Jatiayu (SIDA): 13/02/18. Di awal bulan Februai Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul melakukan kegiatan panen jagung bersama. Kegiatan dilakukan di oleh semua kelompok Tani Reksowono 4 desa Jatiayu, Kecamatan Karangmojo. Panen raya jagung tersebut dilaksanakan berkaitan dengan acara Farmers Fiield Day (FFD) atau temu lapang petani yaitu pertemuan antara petani dengan dinas / instansi terkait, untuk saling tukar menukar informasi dan menyebarluaskan tentang apa yang harus diterapkan melalui demonstrasi usaha tani yang dihasilkan serta umpan baliknya. Kegiatan panen raya jagung ini di hadiri oleh Kepala Dinas Pertanian dan Pangan juga dihadiri oleh Komandan Kodim Karangmojo, Muspika Kecamatan Karangmojo dan Kepala Desa Jatiayu, dan Kelompok Tani Reksowono 4 Desa Jatiayu. Kepala Dinas Pertanian dan pangan dalam sambutannya mengatakan bahwa Indonesia bisa memenuhi kebutuhan jagung dalam negeri jika petani jagung mau menggunakan teknologi dalam bertani. Harapan Kepala dinas, bisa meningkatkan produksi pertanian, sehingga akan meningkatkan kesejahteraan petani. kedepan, bisa mengembangkan tanaman jagung manis di daerah tersebut.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Monitoring Safari Stunting melalui Posyandu
- MONITORING DAN EVALUASI REFORMASI KALURAHAN
- Lounching ILP (Integrasi Layanan Primer) Posyandu Nyawiji
- SARASEHAN SI BAKUL DINAS KOPERASI DAN UMKM
- HIDUP SEHAT DENGAN GERMAS SADAR PANGAN AMAN
- PENGUMUMAN HARI LIBUR
- PEMERINTAHAN KALURAHA JATIAYU NDEREK MANGAYUBAGYO ADEGING NGAYOGYOKARTO KAPING 269 YOGYAKARTA ISTIME