Berita Desa
-
Kerja Bakti Demplot KWT Mandiri Ngringin
11 Juni 2025 07:10:29 WIB JatiayuJatiayu, 11 Juni 2025 – Kelompok Wanita Tani (KWT) Mandiri Padukuhan Ngringin terus berupaya meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat dengan menggelar kerja bakti dalam rangka persiapan demplot pembibitan sayur-sayuran. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ketua KWT, Siti Sumarni, ..selengkapnya
-
Sosialisasi dan Pendataan Naskah Kuno Tahun 2025
11 Juni 2025 07:06:29 WIB JatiayuKarangmojo, 10 Juni 2025 – Bertempat di ruang rapat lantai 2 Kapanewon Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul kembali menggelar sosialisasi dan pendataan naskah kuno dalam putaran kesepuluh. Kegiatan ini menjadi langkah strategis dalam upaya pelestarian warisan intelektual dan budaya daerah. Acara ini ..selengkapnya
-
Silaturahmi Keluarga Besar Somotaruno, Soegiyo di Jatiayu: Mempererat Tali Persaudaraan, Kepedulian
08 Juni 2025 21:48:32 WIB JatiayuPada hari Minggu, 8 Juni 2025, keluarga besar Somotaruno dan Soegiyo dari berbagai penjuru Indonesia mengadakan acara silaturahmi di Balai Padukuhan Candi 7, Kalurahan Jatiayu, Kapanewon Karangmojo. Acara ini diselenggarakan oleh keluarga besar trah Somotaruno dengan Ketua Paguyuban Siti Widartati, S.H., ..selengkapnya
-
Di Lapangan Pengkol Dilaksanakan Sholat Idul Adha 1446 H
-
Sholat Idul Adha Di Masjid Barokah Kerdon
-
Hari Raya Idul Adha di Padukuhan Pengkol 2
-
Sosialisasi Konsumsi Pangan B2SA: Membangun Pola Makan Sehat untuk Keluarga
08 Juni 2025 21:32:12 WIB JatiayuPada hari Rabu, 4 Juni 2025, Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul melalui Bidang Ketahanan Pangan (Kelompok Substansi Penganekaragaman Konsumsi Pangan) bersama UPT Puskesmas Karangmojo 1 mengadakan Sosialisasi Konsumsi Pangan Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) di Balai Kalurahan ..selengkapnya
-
Peningkatan Kapasitas LPMKal (Tuwanggana) se-Kabupaten Gunungkidul
27 Mei 2025 11:22:41 WIB JatiayuGunungkidul – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kalurahan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPMKP2KB) Kabupaten Gunungkidul mengadakan kegiatan peningkatan kapasitas bagi Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan (LPMKal) Tuwanggana se-Kabupaten Gunungkidul. Acara ini berlangsung pada ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pagelaran Wayang Kulit Meriahkan Tradisi Rasul Dusun Candi 7
- Penyerahan SK TPK di Kalurahan Jatiayu: Langkah Awal Pembangunan Infrastruktur Desa
- Kondangan Rasul Dusun Kerdon
- Keduri Rasul Padukuhan Wonotoro
- Malam Rasul Kemitan Padukuhan Tegalsari
- Tradisi Kemitan Rasul Dusun Candi 7: Wujud Syukur dan Kebersamaan Warga